Alasan Pihak Samsung Memberikan Update Firmware Pada HP Jadul

Para pemilik HP jadul Samsung banyak yang belum memahami pentingnya update firmware. Hal ini sendiri sempat disampaikan oleh pihak perusahaan sehingga para pemiliknya tidak boleh menunda proses update. 

Jika terus menunda takutnya tidak dapat dihindari bahwa smartphone lama-kelamaan akan terasa lemot. Tak hanya menjadi lemot tetapi ada banyak alasan lainnya yang jauh lebih penting lagi.

Kami akan menjelaskan mengenai serangkaian alasan mengapa HP lawas wajib update firmware. Namun setidaknya Anda yang sudah tahu nantinya bisa berbagi dengan orang-orang terdekat agar mereka segera update firmware.

Beberapa Alasan Pihak Samsung Berikan Update Firmware pada HP yang Lawas



Samsung sempat memberi notifikasi pada para pemilik HP lawas dari brand ini untuk segera melakukan update firmware. Hal ini dilakukan secara tiba-tiba bukan tanpa alasan. Terlebih lagi user smartphone lawas tetap mengharapkan untuk bisa menggunakan beberapa media yang baru. Langsung disimak saja mengenai alasan mengapa perlu update firmware dari Galaxyfirmware.com.

  1. Peningkatan Stabilitas GPS

Keberadaan GPS bagi smartphone sangatlah penting. Sayangnya beberapa HP keluaran jadul Samsung kurang memiliki stabilitas GPS yang baik. Beberapa jenis HP dengan stabilitas GPS yang tidak sebaik seri lainnya adalah Galaxy S7 dan Galaxy note 8. 

Sedangkan beberapa seri lainnya yang disarankan untuk segera update juga adalah Galaxy S5 Neo, Galaxy A7, maupun Galaxy S6 Series. Proses update firmware dimaksudkan untuk meningkatkan stabilitas GPS di hp-hp jadul keluaran Samsung. Dengan keberadaan firmware yang baru maka performanya akan meningkat dibandingkan sebelum update.

  1. Meningkatkan Sistem Keamanan

Para pemilik smartphone dari setiap brand harus selalu berusaha meningkatkan sistem keamanan. Salah satu upaya untuk meningkatkan keamanan adalah dengan cara update firmware di situs resmi. Langkah ini perlu diupayakan agar data-data privasi para pemilik HP Samsung jadul tetap punya sistem keamanan yang tinggi dan tidak mudah di-hack.

Bahkan di kemudian hari pun bisa jadi dirilis update terbaru untuk suatu seri Samsung yang lawas.  Maka dari itu Anda perlu untuk menyalakan notifikasi update agar selalu tahu keberadaan versi terbarunya.

  1. Buat Smartphone Tidak Lemot dan Kompatibel dengan Aplikasi Terbaru

HP Samsung yang jadul biasanya punya kompatibilitas yang kurang bagus terhadap media-media baru. Tidak heran kalau sejumlah HP jadul lambat ketika mengoperasikan suatu aplikasi. Salah satu cara untuk mengatasinya adalah download dan update firmware terbaru sehingga bisa lebih kompatibel dengan aplikasi rilisan baru.

Hal ini dimaksudkan agar pengalaman menggunakan HP Samsung jadul tetap menjadi lebih nyaman. Kalau Anda berniat untuk segera download firmware terbaru dari suatu sei HP Samsung bisa segera buka Galaxyfirmware.com

Situs ini sifatnya resmi dan menyediakan berbagai macam firmware berdasarkan seri-serinya. Cukup ketikkan seri HP Samsung Anda dan firmware yang dimaksud akan segera keluar. Proses download tidak dikenai biaya sedikitpun