Pusat Toko Bahan Kue di Jakarta Terlengkap 2018

21.58
Pusat Toko Bahan Kue di Jakarta Terlengkap 2018 - Setiap tahun tentu kita merayakan hari-hari besar keagamaan entah itu idul fitri atau natal dan lain sebagainya.  Di momen yang sakral ini biasanya kita saling berkunjung ke rumah sanak saudara, untuk sekadar bertemu kangen atau meminta maaf terhadap kesalahan yang sudah kita perbuat.  Tentu saja saat-saat berharga seperti ini akan lebih baik jika kita suguhkan aneka makanan serta minuman yang bisa jadi teman mengobrol atau bersenda gurau.  Tidak melulu makanan berat seperti nasi dan lauk bersantan, aneka ku-kue juga bisa jadi suguhan yang mengundang selera.  Aneka kue kering biasa tersaji rapi di toples-toples kaca, ada putri salju, choco chips, kastengel, nastar dan lain sebagainya.

Selain membeli kue kering ini pada swalayan atau bakery, tidak ada salahnya jika anda membuat kue kering sendiri di rumah.  Alasannya tidak hanya karena lebih terjamin kebersihan serta pemilihan bahan, tetapi juga karena dengan membuat sendiri aneka kue kering tentu kita bisa berkreasi dengan aneka kue yang unik dan jarang ditemukan di pasaran.  Bagi anda yang ada di Jakarta dan masih bingung dimana Pusat Toko Bahan Kue Di Jakarta anda tidak perlu khawatir karena kami akan memberikan list informasinya kepada anda.  alamat toko kue ini tersebar di seluruh wilayah jakarta sehingga anda bisa menyesuaikan dengan lokasi terdekat dari kediaman anda. dimana saja letaknya ? silahkan simak alamatnya berikut ini :



JAKARTA SELATAN :
- TBK Titan – Fatmawati
Jl. RS Fatmawati no 22A Cilandak Barat, Jakarta Selatan 12430
Telp : (021) 7692329 Fax (021) 7668137
- TBK Merry
Pasar Mayestik Lt.1 Blok I B18 Jakarta
Telp: (021) 7244718 – 7221785
- TBK Loyang
Jl. Wolter Monginsidi No. 38 A-B Kebayoran Baru, Jakarta Selatan – Indonesia
Telp : (021) 725 5656 / 725 5757 Fax : (021) 725 5757
- TBK Wilton – Fatmawati
Jl. R.S. Fatmawati No. 8 Blok A, Jakarta
Telp: (021) 7200239 – 7246858
- TBK Roni
Pasar Mayestik AKA 075-076, Kebayoran Baru
Telp : (021) 7393480
- TBK Titan Cikajang
Jln. Cikajang No. 24 Kebayoran Baru, Jakarta Selatan 12170
Telp : (021) 29043831

Baca juga : Pusat Grosir Distributor Makanan Beku Terlengkap

JAKARTA UTARA
- TBK Titan – Kelapa Gading
Kelapa Gading Square Blok B-17 Kelapa Gading, Jakarta Utara 14340
Telp : (021) 4586 9850
- TBK Rossy
Jl. Kaji No.38A, Jakarta 10130
Telp : (021) 6321145, 6321147
- TBK Belle
Jl. Danau Sunter Utara Blok M No. 42, Sunter Agung, Jakarta Utara (Seberang Sunter Mall)
Telp : 65837818 / 19

JAKARTA PUSAT
- TBK Ani
Jl. Gunung Sahari I No.5 Jakarta Pusat
Telp : (021) 4211286, (021) 4253109
- Toko Wahab
Jl. Gunung Sahari I No.4, Jakarta Pusat
Telp : (021) 4257849, (021) 4216392
- TBK Bluebell
Kelapa Nias Raya (Pelepah Elok I) Blok GN1-35, Jakarta 14250
Telp : (021) 4517082 – 4517083
- TBK Fortuna
Jl. KH Zainul Arifin No.37A (Jl. Ketapang Raya) Jakarta Pusat
Telp : (021) 6322937, (021) 6323089
- TBK Kharisma
Jl. Danau Agung II Blok E3/2A No. 18, Sunter, Jakarta Utara
Telp: 65833931-32 | Fax. 6459118
- TBK Dharmaputra
Jl. Tanah Abang III No.28G (Sudut Tanah Abang III – Kesehatan Raya) Jakarta Pusat 10160
Telp : (021) 3861319, (021) 3861320

JAKARTA BARAT
- TBK Triniti
Jl. Raya Kembangan Blok A5, Puri Kembangan – Jakarta Barat
Telp : (021) 5825715
- Toko Ingredients
Gedung Ranch Market Lt 2, Jln. Raya Perjuangan, Taman Kedoya Permai No. 11 Kebon Jeruk – Jakarta 11530
Telp : (021) 536 74326
- TBK MM
Pasar Citra 5 Perumahan Citra 5, Blok A7/6 Pegadungan – Kalideres Jakarta Barat
Telp : 0812.9698 069, (021) 984.08364

JAKARTA TIMUR
- TBK Syafina
Cawang Baru no. 432 B
Telp : (021) 687 50675
- TBK Cherri
Jln. Pondok Kelapa Raya Blok I 14 No. 3C, (Seberang Diskmart Pondok Kelapa, deket Alfamart)
Telp : (021) 8656043
CIBUBUR
- TBK Blossom,
Ruko Canadian Broadway CBB 25-26. Kota Wisata.
Telp: (021) 84939161 atau (021) 70239161
- TBK Cherry
Ruko Sentra Eropa Blok B/34, Kota Wisata
Telp : (021) 84939226, 33731133

Baca juga : 15 Tempat Belanja Murah di Jakarta Terlengkap 2018 

Informasi yang kami berikan seputar Alamat Toko Bahan Kue Di Jakarta tadi tentu bisa menambah pengetahuan anda, terutama anda yang ingin membuat kue sendiri ataupun memulai bisnis kue hari raya.  Harga-harga pada toko bahan kue tersebut sudah sangat terjangkau, sebab mereka memang  merupakan distributor besar namun melayani pembelian grosir serta eceran.  Dengan begini tentu saja anda bisa menekan biaya dan lebih berhemat ya.  Akhir kata semoga informasi yang baru saja anda simak bisa memberikan manfaat, selamat berkuliner ria.